Bismillahirrahmanirrahim Perusahaan tambang selalu membutuhkan sumber listrik ekstra. Karena, perusahaan tersebut melakukan aktivitas bisnis di daerah terpencil. Selain sulit listrik, biasanya daerah pertambangan belum masuk listrik sama sekali. Maka dari itu, dibutuhkan sebuah perangkat instalasi listrik terbaik sebagai solusi. Salah satu perusahaan yang bisa dipercaya adalah Sewatama. Perusahaan akan menjadi solusi listrik untuk industri pertambangan. …
